RSS

INVERTEBRATA



1. Suatu cacing pipih hidup sebagai parasit dalam usus halus manusia. Sedangkan dalam daur hidupnya pernah berada dalam daging sapi. Dari ciri-ciri tersebut dapat disimpulkan bahwa cacing tersebut adalah …………

A.Taenia saginata
B.Taenia solium
C.Echinococcus granulosus
D.Clonorchis sinensis
E.Diphyllobothrium latum

Pembahasan : Taenia saginata adalah Platyhelminthes yang termasuk ordo Cestoda, yang mempunyai hospes intermediet sapi. Dalam usus sapi, telur cacing ini menetas menjadi larva onkosfer. Onkosfer menembus dinding usus lalu di otot menjadi larva sistiserkus. Jika sistiserkus termakan oleh manusia maka di usus akan menjadi cacing dewasa.
Taenia solium : hospus intermediet babi
Echinococcus granulosus : hospus intermediet biri-biri
Clonorchis sinensis : hospus intermediet ikan air tawar
Diphyllobothrium latum : hospus intermediet ikan air tawar

Jawab : (A)

2. Di kolam air tawar ditemukan hewan Invertebrata dengan ciri-ciri tubuh berbentuk bilateral simetris, bersegmen, tidak berseta dan pada ujung anterior dan posterior terdapat batil penghisap. Hewan tersebut kemungkinan tergolong pada kelas………

A.Trematoda
B.Turbellaria
C.Cestoda
D.Oligochaeta
E.Hirudinea

Pembahasan : Dari ciri-ciri dalam soal di atas, maka hewan yang dimaksud adalah lintah, yang tergolong dalam kelas Hirudinea.
Jawab : (E)

3. Pencegahan penularan cacing hati (Fasciola hepatica) pada manusia dapat dilakukan dengan cara berikut, kecuali………

A.Memutus rantai hidup cacing hati
B.Memberantas siput air sebagai inang sporokist
C.Berusaha tidak memakan daging domba
D.Mengonsumsi daging yang benar-benar matang atau aman
E.Memasak tumbuhan sebelum dimakan

Pembahasan : Dalam upaya mencegah penularan cacing hati bukan berarti kita tidak boleh memakan daging domba, namun yang terpenting adalah memasak daging domba tersebut sampai benar-benar matang.

Jawab : (C)

4. Seekor hewan yang merupakan satu-satunya spesies dari kelas Cephalopoda yang memiliki cangkang adalah ………

A.Octopus vulgaris
B.Nautilus pampilus
C.Teredo navalis
D.Lymnaea javanica
E.Achatina fulica

Pembahasan : Cephalopoda merupakan mollusca yang memiliki alat gerak di kepala yang berupa tentakel. Sebagian besar Cephalopoda tidak memiliki cangkang. Satu-satunya Cephalopoda yang bercangkang yaitu Nautilus pampilus.

Jawab : (B)

5. Suatu cacing pipih hidup sebagai parasit dalam usus halus manusia. Sedangkan dalam daur hidupnya pernah berada dalam daging sapi. Dari ciri-ciri tersebut dapat disimpulkan bahwa cacing tersebut adalah …………

A.Taenia saginata
B.Taenia solium
C.Echinococcus granulosus
D.Clonorchis sinensis
E.Diphyllobothrium latum

Pembahasan : Taenia saginata adalah Platyhelminthes yang termasuk ordo Cestoda, yang mempunyai hospes intermediet sapi. Dalam usus sapi, telur cacing ini menetas menjadi larva onkosfer. Onkosfer menembus dinding usus lalu di otot menjadi larva sistiserkus. Jika sistiserkus termakan oleh manusia maka di usus akan menjadi cacing dewasa.
Taenia solium : hospus intermediet babi
Echinococcus granulosus : hospus intermediet biri-biri
Clonorchis sinensis : hospus intermediet ikan air tawar
Diphyllobothrium latum : hospus intermediet ikan air tawar

Jawab : (A)

6. Orang di RRC yang makan ikan yang dimasak dengan kurang sempurna, dapat terinfeksi jenis cacing …………

A.Taenia saginata
B.Schistosoma sp.
C.Clonorchis sinensis
D.Taenia solium
E.Fasciola hepatica

Pembahasan : Cacing yang memiliki inang berupa siput dan ikan adalah cacing Clonorchis sinensis. Daur hidupnya : telur (dalam tinja manusia) –larva mirasidium – masuk ke tubuh Lymnea sp. – sporosista – larva redia I – redia II – larva serkaria – keluar dari tubuh Lymnea sp. – metaserkaria – memasuki tubuh ikan – bentuk kista di dalam tubuh ikan.

Ikan yang mengandung metaserkaria akan termakan oleh manusia jika ikan tersebut tidak dimasak dengan matang. Metaserkaria dalam bentuk kista masuk ke dalam sistem pencernaan, kemudian berpindah ke hati melalui saluran empedu dan tumbuh menjadi cacing dewasa.

Jawab : (C)


7. Tabel berikut merupakan ciri-ciri porifera
    1. Terdapat banyak lubang pori
    2. Eukariotik
    3. Terdiri atas oskulum
    4. Bersel satu
    5. Merupakan hewan diploblastik
   Mana sajakah cirri-ciri yang benar…
    a.    1,3,4 dan 5            d. 1,2,3, dan 5
    b.    1,2,3 dan 4            e. Semuanya benar
    c.    2,3,4 dan 5


    Ciri-ciri porifera : hewan bersel satu dengan banyak lubang pori tempat masuk air yang disebut ostium. 
    Bagian atas tubuh berlubang sebagai pembuanagan air/ sisa-sisa makanan berupa oskulum. Hewan ini   
    organisasi tubuhnya pada tinggkat seluler, merupakan hewan diplobastik karena tubuhnya terdiri dari dua    
    lapis sel.


     Jawab : (A)


8. Tractus digestivus lengkap dan permanen, sistem ekretori sederhana , ada sistem syaraf, tidak memiliki 
    peredaran darah maupun sistem respirasi. Yang memenuhi cirri-ciri di atas adalah…
    a.    Cacing keremi            d. Cacing tanah
    b.    Cacing pipih                e. Pacet
    c.    Cacing gilig


   Ciri-ciri cacing gilig : Tractus digestivus lengkap dan permanen, sistem ekretori sederhana , ada sistem    
   syaraf, tidak memiliki peredaran darah maupun sistem respirasi 


   Jawab : (C)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar